SURVEY
PENDAPAT PENGARUH BLUE OCEAN STRATEGY
TERHADAP TINGKAT PENJUALAN PRODUK J.CO DONUTS & COFFEE CABANG ISTANA PLAZA,
BANDUNG TAHUN 2012
Yth.
Bapak/ibu, saudara/i
Sehubungan dengan penyelesaian karya ilmiah
yang sedang kami lakukan di . . . . (Nama Institusi), maka kami
melakukan penelitian dengan judul pengaruh penerapan Blue Ocean Strategy terhadap tingkat penjualan produk (studi kasus
pada PT. J.CO Donuts & Coffee).
Adapun salah satu cara untuk mendapatkan data
adalah dengan menyebarkan kuesioner
kepada responden. Untuk itu, kami mengharapkan kesediaan saudara/i sekalian untuk mengisi kuesioner ini sebagai data yang akan dipergunakan dalam penelitian. Atas kesediaan dan kerjasamanya, kami ucapkan terima kasih.
kepada responden. Untuk itu, kami mengharapkan kesediaan saudara/i sekalian untuk mengisi kuesioner ini sebagai data yang akan dipergunakan dalam penelitian. Atas kesediaan dan kerjasamanya, kami ucapkan terima kasih.
Hormat kami,
(Nama Peneliti)
I.
Data responden
1.
Usia :
2.
Jenis
Kelamin :
3.
Pekerjaan :
(PNS/Swasta/Pelajar/Lainnya)
II.
Petunjuk
pengisian
1. Kuesioner ini semata-mata untuk keperluan akademis, mohon dijawab dengan jujur.
1. Kuesioner ini semata-mata untuk keperluan akademis, mohon dijawab dengan jujur.
2.
Bacalah dan jawablah
semua pertanyaan dengan teliti tanpa ada yang terlewatkan.
3.
Berilah tanda checklist (✓) pada jawaban yang menurut
anda tepat.
III.
Daftar pertanyaan
Keterangan
:
·
SS = Sangat Setuju
·
S = Setuju
·
TS = Tidak Setuju
·
STS = Sangat Tidak Setuju
No.
|
Pertanyaan
|
SS
|
S
|
TS
|
STS
|
1
|
J.CO
menawarkan produk yang beranekaragam
|
||||
2
|
Konsep
open-kitchen J.CO menarik minat
anda untuk mengunjungi gerai J.CO
|
||||
3
|
J.CO
menawarkan produk donut premium (high-class)
|
||||
4
|
J.CO
menawarkan harga yang terjangkau
|
||||
5
|
Produk
J.CO lebih murah disbanding harga pesaingnya (dunkin donuts, starbucks, red
mango)
|
||||
6
|
Kualitas
rasa produk J.CO menarik minat anda untuk membeli
|
||||
7
|
Rasa
produk J.CO menarik minat anda untuk membeli
|
||||
8
|
Selera
anda mempengaruhi keputusan anda untuk membeli produk J.CO
|
||||
9
|
Kualitas
pelayanan J.CO yang baik mendorong minat anda untuk kembali membeli produk
J.CO
|
||||
10
|
Faktor
harga menarik minat anda untuk membeli produk J.CO dibanding produk
pesaingnya (dunkin donuts, starbucks, red mango)
|
Terima
kasih atas kerjasamanya. Sukses untuk
anda!
anda!
izin copas ya :)
ReplyDelete