Bab 1
Investasi – Latar Belakang dan Hal-hal Penting
1.
Investasi
a)
Investasi adalah
pengorbanan sumber daya di saat ini dengan harapan mendapatkan manfaat di masa
yang akan datang.
b)
Misal: membeli saham dengan harapan mendapatkan
sejumlah uang yang sesuai dengan risiko saham tersebut
2.
Asset Riil vs Asset Finansial
a)
Asset Riil:
Asset yang
digunakan untuk memproduksi barang dan jasa: mesin, pabrik, gedung, dll
b)
Asset Finansial:
3.
Investasi di AS, Asset Riil < Finansial
a)
Di Indonesia?? à Jumlah investor di Indonesia: 317ribu orang, terendah dibandingkan
negara ASEAN
4.
Taksonomi Asset Finansial
a)
Fixed Income atau hutang: janji membayar aliran
pendapatan tetap atau pendapatan yang ditentukan berdasar rumus tertentu.
b)
Saham biasa (ekuitas) menunjukkan kepemilikan suatu
perusahaan, tidak menjanjikan pembayaran tetap.
c)
Sekuritas Derivatif: memberikan pembayaran yang
nilainya tergantung kepada aset lainnya.
5.
Pasar Finansial dan Perekonomian
a)
Peran Informasional Pasar Finansial: harga saham
menunjukkan hasil analisis dari para analis
b)
Waktu Konsumsi: “menggeser” waktu konsumsi dari waktu
“pendapatan tinggi” ke waktu “pendapatan rendah”
c)
Alokasi Risiko: pasar modal memungkinkan risiko
ditanggung oleh mereka yang ingin menanggungnya
d)
Pemisahan Kepemilikan dan Manajemen: akan menyebabkan
masalah keagenan.
6.
Proses Investasi
a)
Alokasi Asset: menentukan kelas asset yang akan
dimiliki, misal: saham, obligasi, real estate, komoditas, dll
b)
Pemilihan Sekuritas: menentukan sekuritas yang akan
dimiliki untuk setiap kelas asset
c)
Analisis Sekuritas: melakukan valuasi dari asset yang
akan dimiliki.
7.
Pasar adalah Kompetitif
a)
Risk-Return Tradeoff: Return dan risiko adalah sejalan
– jika investor menginginkan return yang tinggi, maka ia harus menanggung
risiko yang tinggi. Jika ia tidak mau menanggung risiko yang tinggi, ia hanya
akan mendapatkan return yang rendah.
b)
Pasar Efisien: tidak mungkin “mengalahkan” pasar
secara sistematis à pilihan antara
manajemen investasi yang aktif (mencari
kesempatan “mengalahkan” pasar) dan pasif (diversifikasi, buy and hold).
8.
Para Pemain
a)
Perusahaan – net borrowers
b)
Rumahtangga – net savers
c)
Pemerintah – dapat menjadi peminjam atau penabung
d)
Perantara Finansial
i)
Perusahaan-perusahaan Investasi
ii)
Bank-bank
iii)
Perusahaan-perusahaan asuransi
iv)
Persatuan Kredit
e)
Investment Bank
9.
Trend Mutakhir
a)
Globalisasi: investasi dari/ke luar negeri
b)
Sekuritisasi
c)
Financial engineering: menggunakan rumusan matematika
yang rumit untuk menentukan investasi
d)
Jaringan komputer: memberikan kesempatan investor
untuk melakukan “automated trading” dan memberikan kesempatan mendapatkan dan
menyebarkan informasi dengan murah.
Source Book:
Essentials of Investment (edisi 8) by Kane & Marcus
Tambahan, BACA JUGA Bab 2 - Pasar dan Instrumen-instrumen Finansial
0 komentar:
Post a Comment